Admin Sekolah
Admin Sekolah
Online
Halo 👋
Ada yang bisa dibantu?

SMP Kelarik Kurban 2 Ekor Sapi

 


Alhamdulillah, SMP Negeri 1 Bunguran Utara tahun ini dapat melaksanakan kurban sebanyak dua ekor sapi. Daging kurban dibagikan dan disedekahkan kepada 165 penerima kurban dan  masyarakat sekitar sekolah.

Kegiatan dilaksanakan di lapangan olahraga sekolah dimulai pukul 07.00 sampai dengan 12.00 WIB. Selama pelaksanaan kurban seluruh majelis guru dan panitia terlibat aktif saling membantu untuk meyelesaikan proses pemotongan hewan kurban.

Semoga Allah merahmati dan meridhoi kurban tahun ini. Aamiin..

Berbagi

Posting Komentar